Peringatan Hari Ibu yang jatuh pada Minggu (22/12/) mendatang diperingati lebih awal Persatuan Organisasi Wanita (POW) Kota Bogor di Gedung Wanita, Jalan Jenderal Sudirman, Kota Bogor, Rabu (18/12/2019).
Dihadiri puluhan peserta dari perwakilan 37 organisasi wanita, Peringatan Hari Ibu POW semakin berkesan dengan hadirnya Wali Kota Bogor, Bima Arya dan Ketua Tim Penggerak PKK Kota Bogor, Yane Ardian yang juga inisiator program Sekolah Ibu.[su_button url=”http://kotabogor.go.id/index.php/show_post/detail/13737/” target=”blank” style=”3d” background=”#0099d5″ size=”2″ icon=”icon: thumbs-o-up” icon_color=”#f3385a”]baca selanjutnya klik di sini[/su_button]















