Lomba Paduan Suara Diharapkan Tumbuhkan Kecintaan
Dalam Rangka Menanamkan Kecintaan Generasi Muda Terhadap Kota Bogor dan merajut Kebhinekaan sebagai perekat persatuan dan kesatuan masyarakat dan bangsa, Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Bogor menggelar Lomba Paduan Suara jenjang SMA/SMK dan Perguruan tinggi...