Malam Tahun Baru Diprediksi Hujan

image

Berdasarkan informasi dari Pusdalops BPBD DKI Jakarta, diperkirakan malam pergantian tahun baru, Kamis (31/12/15), di wilayah Bogor bakal diguyur hujan.

Keterangan Kepala Satlak BPBD Kota Bogor Ganjar Gunawan yang mengutip dari Pusdalops BPBD DKI Jakarta itu, mayoritas wilayah di Jabodetabek pada malam hari akan diguyur hujan dengan intensitas ringan.

“Bogor, cuaca di pagi hari cerah berawan, siang hujan sedang, dan malam hujan ringan,” demikian kutipan prakiraan cuaca yang disampaikan BPBD DKI Jakarta yang bersumber dari BMKG.

Sementara itu, untuk suhu antara 24 – 34 ° dan tingkat kelembaban berkisar antara 68 – 94 persen.

Berikut informasi selengkapnya prakiraan cuaca di wilayah Jabodetabek pada 31 Desember 2015 :
KEPULAUAN SERIBU :
Pagi : Hujan Ringan
Siang : Hujan Sedang
Malam : Hujan Ringan

JAKARTA UTARA :
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan

JAKARTA PUSAT :
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan

JAKARTA SELATAN :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan

JAKARTA TIMUR :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan

JAKARTA BARAT :
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan

BOGOR :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Sedan
Malam : Hujan Ringan

DEPOK :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Sedang
Malam : Hujan Ringan

TANGERANG :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan

BEKASI :
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan

(D. Raditya)

image_pdfimage_print
Share

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *