Menu

Dark Mode
Pembangunan Taman Lapangan Yasmin Sektor 6 Capai 90 Persen Perang Dagang China-AS Mereda, Investigasi Nvidia dan Qualcomm Disetop Mahasiswa Ketahuan Nitip Absen, Minta Maaf tapi Suratnya Bikin Pakai AI Cegah Anak Terpapar Konten Berbahaya, Menkomdigi Ajak Orang Tua Melek Digital Beginilah Penampakan Antartika Kalau Semua Esnya Hilang Elon Musk Mau Ubah Satelit Starlink Jadi Pusat Data di Luar Angkasa

Kabar Artis

Inul Pamer Gerakan Split di Atas 2 Mobil Mewah, Bikin Ngilu

badge-check


					Inul Pamer Gerakan Split di Atas 2 Mobil Mewah, Bikin Ngilu Perbesar

Pedangdut sekaligus pengusaha tempat hiburan Inul Daratista kembali mengisi akhir pekannya dengan berolahraga yoga. Bila biasanya ia melakukan latihan di rumahnya, kali ini berbeda. Istri Adam Suseno itu melakukan aksi nekat dengan melakukan gerakan split di atas dua mobil mewahnya yaitu Toyota Alphard dan Mercedes-Benz.

Hal itu diketahui melalui akun Instagram pribadinya.

Baca juga: Berkas Perkara P21, Kasus Narkoba Vanessa Angel Segera Disidangkan

Ia menggungah potret saat sedang berada di atas mobil. “Lha aku sih mohon maaf ya, bisanya cuma pamer split aja diatas 2 mobil yangg lagi dijejer, sensasinya semriwing,” tulis Inul dalam keterangan foto tersebut.

Inul menambahkan, aksi yang dilakukannya itu pun terlihat tidak biasa. Pasalnya, wanita kelahiran Pasuran itu melakukan aksi tersebut di bawah terik matahari.

“Coba bayangkan atap mobil yang puanasss. Tidak pakai matras disuruh lurusin pas tuh mobil sama tingginya,” tulisnya lagi.

Melakukan aksi nekat tersebut, Inul mengaku sebenarnya wajahnya terlihat sangat tegang. Namun dalam foto ia mencoba untuk ternang dan tetap tersenyum tipis ke arah kamera. “Selangkangan nggantung. Dengan wajah agak tegang shay, setengah nekat sih. #namaste,” ujarnya.*

Sumber : jpnn

Foto : jpnn

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Read More

Ayah Jerome Polin Meninggal Dunia, Warganet Banjiri Medsos dengan Doa

31 October 2025 - 15:58 WIB

Marsha Aruan Cedera Mata akibat Bola Padel, Dokter Sebutkan Aktivitas yang Harus Dihindari

13 September 2025 - 14:20 WIB

Giring Dadakan Nyanyi di Konser Gita Bahana Nusantara: Itu Mereka Yang Minta, Saya Juga Bingung

11 August 2025 - 14:10 WIB

Opi Bachtiar Meninggal Dunia, Arya Saloka hingga Senyorita Esperanza Berduka

11 August 2025 - 13:46 WIB

Jefri Nichol Kecewa Rematch Lawan El Rumi Berakhir 38 Detik

10 August 2025 - 14:15 WIB

Trending on Kabar Artis