Soal Energi, Jepang Jajaki Kerjasama dengan Pemkot Bogor
NATIONAL Institute Environmental Studies, jepang menjajaki kerja sama dengan Pemerintah Kota Bogor. Kerja sama yang dirancang adalah pengembangan sistem monitoring yang inovatif terkait pemanfaatan energi. Penjajakan kerja sama dibicarakan Direktur NIES Jepang, Tsuyosi Fujita...