Menu

Dark Mode
Heboh Kematian Misterius Influencer Menawan Taiwan di Malaysia Sony Rilis Cloud Streaming, Main Game di PlayStation Portal Tak Perlu Konsol PS5 Lagi Bos Nvidia Yakin China Akan Kalahkan AS dalam Perlombaan AI PPATK Sebut Transaksi Judol Anjlok 57% Jadi Rp 155 Triliun Viral App Permissions Gojek Soal Contacts, Pengguna Tak Perlu Khawatir 3 Astronot China Terdampar di Antariksa, Pesawat Diduga Rusak

Kabar Dunia

Heboh, Angsa Ini ‘Diterima’ di Universitas Bergengsi China

badge-check


					Heboh, Angsa Ini ‘Diterima’ di Universitas Bergengsi China Perbesar

SEEKOR angsa cantik kini menjadi salah satu penghuni sebuah universitas bergengsi di China. Kepindahannya ke kampus terbaik itu lantaran sang pemilik tak akan lagi tinggal di wilayah tersebut dan tak tega untuk memotongnya.

Dikutip dari laman BBC, Kamis (16/8/2018), sang pemilik yang bernama Wu khawatir jika angsa peliharaannya, Gugu, tidak mendapat perawatan yang baik saat ia pindah rumah.

Oleh sebab itu, dia meminta kepada pihak Shanghai Maritime University — tempat ia berkuliah — untuk membantunya. Pihak universitas yang mendapat permohonan ini langsung menerima dan mengumumkannya ke media sosial Weibo.

Dalam unggahannya, Wu mengatakan bahwa ia bersyukur sang angsa peliharaan sudah ada yang merawat.

“Pertama kali saat dipelihara warnanya masih sangat kuning. Sekarang ia (Gugu) begitu cantik,” tulus Wu.

“Ia telah saya pelihara sejak 1,5 tahun yang lalu. Kini aku harus pindah ke tempat baru,” kata dia.

Pihak Shanghai Maritime University dengan senang hati menerima kehadiran angsa ini. Mereka senang karena Gugu menjadi keluarga besar pihak universitas.

Unggahan Wu ini jadi viral di media sosial karena warganet yang terharu dengan perjuangan wanita tersebut.

“Benar-benar cerita yang menyentuh,” ujar Jule Oh.

“Aku harap angsa itu menemukan rumah baru untuk selamanya dan danau universitas bisa jadi tempat berenangnya,” tulis netizen yang lain.

***

Sumber : BBC

Foto : liputan6

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Read More

Elon Musk Jadi Manusia Pertama di Dunia dengan Kekayaan Rp 8.311 Triliun

5 October 2025 - 10:50 WIB

Orang-orang Abad ke-20 Santap Daging Gajah Mamut Jadi Steak

3 October 2025 - 11:15 WIB

Ilmuwan Prediksi Alam Semesta Bakal Mengalami Kiamat Kosmik

2 October 2025 - 11:16 WIB

Ledakan Kosmik Aneh Muncul di Luar Bima Sakti, Ilmuwan Kebingungan

29 September 2025 - 10:36 WIB

Berlian Aneh Asal Afrika Mengandung Unsur Kimia yang Mustahil

29 September 2025 - 10:33 WIB

Trending on Kabar Dunia