Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bogor Ade Sarip Hidayat terus memberikan arahan kepada jajarannya terkait sosialisasi pelaksanaan Sensus Barang Milik Daerah (BMD) 2018 di Hotel Asana Grand Pangrango, Jalan Pajajaran, Kota Bogor, Kamis (9/8/2018). Menurut Ade, dari total 7,5 triliun aset yang dimiliki Pemkot Bogor masih ada aset-aset yang belum muncul nilainya.[su_button url=”http://kotabogor.go.id/index.php/show_post/detail/10138/” target=”blank” style=”soft” background=”#0099d5″ size=”2″ icon=”icon: thumbs-o-up” icon_color=”#f3385a”]baca selanjutnya klik di sini[/su_button]














