Menu

Dark Mode
PLN Pasok Listrik di Peringatan HUT TNI ke-80 di Monas Perkuat Sinergi, Kementerian UMKM Ekspor Kopi Koperasi Bisa Kelola Tambang Mineral dan Batubara 38.875 Miras Ilegal di Kota Bogor Dimusnahkan Jeff Bezos Prediksi Jutaan Orang Akan Hidup di Luar Angkasa Pertunjukan Drone di China Berubah Jadi Hujan “Meteor”

Kabar Dunia

Direktur Dicibir Gara-gara Poster Raksasa, Modelnya Ternyata..

badge-check


					Direktur Dicibir Gara-gara Poster Raksasa, Modelnya Ternyata.. Perbesar

Kepala biro agen periklanan di Rusia mendapat kecaman dari masyarakat. Hal ini disebabkan oleh fasad (sisi luar) bangunan yang besar dia pakai untuk mempromosikan Piala Dunia 2018.

Sekilas sah-sah saja seseorang membuat promosi apapun. Namun jika gambar yang dipasang adalah seorang model dari si pemilik baliho besar, masalahnya tentu jadi berbeda.

Dilansir dari Oddity Central, Jumat 5 Juli 2018, pria yang mendapat kritik keras dari seniman dan masyarakat itu adalah direktur agensi iklan Novatek Art, Ivan Panteleev. Ivan menempatkan potret raksasa istrinya, Daria, di fasad bangunan di Moskow.

Sekadar informasi, ada empat seniman mural yang ditugasi pemerintah kota Moskow pada 2016 untuk mengingatkan masyarakat akan Piala Dunia 2018. Nah, orang-orang tidak suka dengan potret foto Daria sepanjang 50 meter yang ditampilkan di sisi luar bangunan.

“ Biasanya, Ivan mengatakan kritik bersifat cemburu. Untuk kasus ini, kami benar-benar cemburu. Tidakkah kita berharap punya suami yang melakukan serupa, Nona-nona?” sindir direktur galeri, Anna Nistratova, di Facebook setelah Novatek Art mengunggah foto controversial di Instagram.

Ivan tidak menyangkal bahwa perempuan berambut pirang dan memegang bola itu adalah sang istri. Dia mengatakan istrinya menjadi model foto.

“ Itu benar bahwa model lukisan itu adalah istri saya,” kata dia.

Sekadar informasi, Novatek Art telah bekerja sama dengan pemerintah kota Moskow. Agensi ini telah menghasilkan uang jutaan rubel dari kontrak yang beraneka macam.

Mendengar banyak kritik terlontar kepada suami, Daria membela Ivan.

“ Kalau seniman atau organisasi melukis seorang perempuan bola blonde dengan bola, mengapa orang-orang peduli kalau seniman itu melukis seorang wanita yang dikenal atau orang asing,” kata Daria di akun media sosialnya.

Akhirnya, Novatek menurunkan foto kontroversial dari Instagram dan Facbook.

***

Sumber : Oddity Central

Foto : Dream.co.id

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Read More

Elon Musk Jadi Manusia Pertama di Dunia dengan Kekayaan Rp 8.311 Triliun

5 October 2025 - 10:50 WIB

Orang-orang Abad ke-20 Santap Daging Gajah Mamut Jadi Steak

3 October 2025 - 11:15 WIB

Ilmuwan Prediksi Alam Semesta Bakal Mengalami Kiamat Kosmik

2 October 2025 - 11:16 WIB

Ledakan Kosmik Aneh Muncul di Luar Bima Sakti, Ilmuwan Kebingungan

29 September 2025 - 10:36 WIB

Berlian Aneh Asal Afrika Mengandung Unsur Kimia yang Mustahil

29 September 2025 - 10:33 WIB

Trending on Kabar Dunia