Gak Nyangka, Dus Bekas Bisa Percantik Ruang Tamu

Siapa yang menduga jika kardus-kardus bekas bisa mempercantik ruang tamu anda. Seperti kita tahu, paska larangan kantong plastik digunakan saat berbelanja di minimarket, supermarket maupun pasar tradisional di Kota Bogor, dus-dus bekas menjadi alternatif pilihan yang dinilai lebih ramah lingkungan untuk membawa barang belanjaan anda.

Sudah pasti dus-dus bekas pun terkumpul bahkan mungkin menumpuk di rumah anda. Dari pada menumpuk dan menjadi sarang nyamuk maupun tikus, lebih baik dimanfaatkan menjadi barang yang lebih bermanfaat. Salah satunya menjadi pajangan yang bisa mempercantik ruang tamu anda.

Episode kali ini, kang baron mencoba memberikan inspirasi dari dus bekas menjadi pajangan termasuk step-step pembuatannya dalam bentuk video, sehingga mudah dimengerti.

Sebelumnya siapkan terlebih dahulu, kardus bekas, gunting, lem tembak, pensil, penggaris dan cat warna.

Silahkan mencoba..

Penulis Rpurbasari

Editor Aldho Herman

image_pdfimage_print
Share

You may also like...

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *